Jika spekulasi ini benar kemungkinan ini versi lain yang berlawanan dari Xaiomi Mi Max yang beberapa waktu lalu sudah di perkenalkan secara resmi, dengan indikasi jika ada versi Mi Max kemungkinan ada versi Mini, dan untuk gambar yang di terlihat sekarang adalah kemungkinan besar akan bernama Xiaomi Mi Mini, yang menjadi versi duetnya Xiaomi Mi Max.
Kabarnya device ini memiliki bentang layar 4.3 Inch dengan kualitas HD, di bekali fitur fingerprint, dapur pacu Qualcomm Snapdragon 820 di dukung RAM 3GB storage 32GB, di bekali kamera belakang dengan resolusi 13MP dengan teknologi canggih, dan jika device ini benar adanya, maka dapat di kita simpulkan bersama bahwa device ini adalah device pertama di dunia bermesin Qaulcomm Snapdragon 820 yang terkecil.
Selanjutnya device ini kabarnya akan di jual dengan harga $272 atau setara sekitaran Rp.3.700.000, dengan harga yang tersebar tersebut kemungkinan ada fitur premium lainnya lagi yang akan di bawa smartphone berlayar kecil ini, dan bisa jadi ini adalah suatu gebrakan terbaru dari strategi penjualan produksi vendor Xiaomi yang mungkin nanti dapat mengubah sedikit atau trend baru dalam pemakaian smartphone Android kedepannya.
sumber phandroid
No comments:
Post a Comment